5 Mobil Klasik Terbaik
Mobil terbaik adalah mobil yang memiliki segala faktor yang sempurna seperti kecepatan, desain, kenyamanan, dan kualitas. Berikut Mobil klasik terbaik versi Cakrawala Unik1) Cisitalia 1947
Leslie Kendall, seorang kurator dari Museum Petersen Automotive Los Angeles, menjadikan Cisitalia 1947 sebagai mobil favoritnya. Cisitalia 1947 menjadi ikon desain otomotif lebih dari satu generasi
2) Lamborghini Countach LP400 1974
Pemimpin Redaksi Edmunds.com yaitu Scott Oldham menyatakn bahwa Lamborghini Countach adalah mobil yang sangat indah karena memiliki desain bagus dan ditiru oleh pabrikan supercar sampai hari ini
3) Ferrari 250 GTO 1962
Ferarri 250 GTO 1962 ini merupakan peringkat ketiga dalam daftar Edmunds.com dan mobil ini merupakan salah satu mobil terindah dan termahal hingga saat ini
4) Duesenberg Model J Long Wheelbase Coupe 1931
Mobil ini memiliki desain yang unik dan bergaya klasik. Berdasarkan Edmunds.com mobil ini mengisi peringkat ke 2 setelah Lamborghini Countach LP400 1974
5) Chevrolet Corvette Coupe 1967
Mobil Klasik yang didesain oleh grup Chevrolet ini mempunyai desain yang keren seperti supercar. Berdasarkan Edmunds.com mobil ini mengisi peringkat ke 4 setelah Ferrari 250 GTO 1962
Demikianlah 5 Mobil Klasik Terbaik... Tertarik mengoleksi salah satunya?
Untuk Info, Masukkan dan Kritikkan Follow&Mention @cakrawalaunik
Facebook: www.facebook.com/cakrawalaunik
Share This Article